Jumat, 01 Oktober 2010

Tips dan trik ekstraksi file dengan extention iso

Dengan era teknologi yang semakin berkembang maka sangat mudah sekali untuk meng-install file ke komputer tanpa menggunakan CD atau DVD karena kapasitas USB Flash Disk yang sudah semakin besar.

Kita bisa meng-copy file dengan extention iso ke Flash Disk kemudian pindahkan file dengan extention iso ke komputer, drive dimana instalasi software akan dilakukan, sebaiknya satukan file master software dalam satu folder supaya memudahkan bila suatu saat diperlukan kembali.

Setelah itu extract-lah file menggunakan WinRar atau WinZip ke forder master software anda.

Kemudian carilah file dengan extention exe dengan nama setup.exe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar